Selasa, 25 Agustus 2015

Bagaimana Cara Menggunakan Kupon Traveloka



 Jika Anda memiliki Kupon Eksklusif Traveloka dan ingin menggunakannya untuk mendapatkan potongan diskon harga tiket pesawat atau hotel, ada beberapa langkah yang harus dilakukan untuk dapat mengaktifkan kode kupon tersebut.
Demi kelancaran proses booking Anda ketika ingin menggunakan kupon, kami menyediakan instruksi penggunaan yang mudah dan sederhana.

Berikut 4 langkah mudah menggunakan kupon

1. Cari dan pilih hotel/penerbangan
Pilih kamar hotel atau rute penerbangan Anda, lalu klik “Pesan”.
2. Lakukan pemesanan hotel/penerbangan
Lengkapi data pemesan dan data penumpang  lalu klik “Lanjutkan”. Pastikan semua data yang Anda isi benar, lalu klik “Lanjut ke Pembayaran”.
3. Masukkan kode kupon
Di halaman pembayaran, klik “Gunakan Kupon” untuk menggunakan kupon. Masukkan kode kupon hotel/tiket pesawat lalu klik “Gunakan Kupon” untuk mengaktifkannya.
4. Selesaikan pembayaran
Otomatis harga hotel/tiket pesawat berkurang begitu kupon diaktifkan. Setelah menyelesaikan pembayaran, klik “Konfirmasi Pembayaran”.

Masih kurang jelas? Berikut panduan menggunakan kupon yang dilengkapi gambar:

Cara pakai kupon traveloka 


Dari hasil pengamatan, Anda bisa menghemat beberapa rupiah apabila menggunakan kesempatan program-program promo Traveloka seperti dengan menggunakan kupon traveloka . Apabila Anda mengunduh aplikasi Traveloka, Anda akan secara regular diberikan update tentang harga promo langsung di smartphone Anda. Dapatkan penawaran diskon menarik dari berbagai maskapai penerbangan seperti Garuda Indonesia, Air Asia, Citilink dan lain sebagainya. Biasanya diskon yang ditawarkan sekitar IDR 100.000 atau 10%. Jadi ga ada ruginya deh kalau Anda mendownload aplikasi Traveloka dan anda akan mendapatkan upate promo2 terbaru .


Bagaimana Cara Mendapatkan Kupon Traveloka




Cara utama mendapatkan kupon Traveloka adalah dengan berlangganan gratis Newsletter Info Promo. Melalui newsletter, pelanggan akan mendapat info promo tiket pesawat dan hotel terbaru serta kejutan spesial lainnya. Selain itu, kupon Traveloka juga seringkali dibagikan melalui promo yang dijalin oleh Traveloka dengan mitra terpercaya Traveloka.


Nah langkah pertamanya adalah anda harus daftarkan dulu email anda untuk berlangganan newslatter traveloka . Dan selanjutnya apa saja yang bakalan anda dapatkan ,berikut informasinya :

Diskon Eksklusif Tiket Pesawat

Khusus pelanggan Info Promo, nikmati diskon untuk tiket pesawat dengan 17+ maskapai rute domestik dan internasional. 
 

Harga Spesial Hotel

Nikmati harga spesial untuk 15.000+ hotel, mulai dari hotel budget hingga bintang 5 di seluruh Indonesia, Singapore, Malaysia, Thailand, Vietnam, Hong Kong, dan Filipina.
 

Ketinggalan Info = Bayar Lebih Mahal

Setiap minggu, 17+ maskapai dan 15.000+ hotel menggelar penawaran terbaiknya hanya melalui Traveloka. Ketinggalan info berarti membayar biaya perjalanan lebih mahal dari yang seharusnya.
 
 

Gratis dan Mudah

Berlangganan tidak dipungut biaya. Anda cukup mendaftarkan email untuk mulai menerima Info Promo. Anda juga dapat berhenti berlangganan kapan saja.
 
 
 

Apakah Yang Dimaksud Dengan Kupon Traveloka

Apakah Anda sedang mencari tiket pesawat promo plus ekstra diskon? Nah, coba Anda lihat penawaran HOT di Traveloka. Traveloka bisa dibilang situs yang ahli dalam memberikan informasi dan pelayanan pemesanan tiket pesawat dan pastinya sangat membantu biaya travelling Anda dengan diskon dan penawaran promo yang menarik dari Traveloka. Di Traveloka, Anda tidak hanya bisa memesan tiket pesawat, tapi juga melakukan reservasi hotel. Jadi pastinya urusan travelling Anda untuk perjalanan bisnis, liburan atau bahkan mudik, jadi lebih praktis dan hemat karena adanya Traveloka.
Nah traveloka sangat sering memberikan kupon ,biasanya dalam bentuk kode voucher .Apasih sebenarnya yang dimaksud dengan kupon tarveloka ?
Kupon Traveloka adalah bentuk penghargaan dari Traveloka kepada pelanggan dalam bentuk diskon atau potongan harga pemesanan tiket pesawat dan/atau hotel di Traveloka.



Untuk mempermudah konsumen memesan tiket pesawat ataupun hotel, di bulan Agustus 2014 Traveloka meluncurkan app tiket pesawat untuk dua sistem operasi yakni IOS dan Android. Dengan adanya aplikasi ini,anda dapat menghemat lebih banyak waktu saat memesan tiket pesawat terbang ataupun memesan kamar hotel , dan anda juga bisa lebih mudah update kupon yang diberikan oleh Traveloka.

Senin, 24 Agustus 2015

Bagaimana Menghubungi Traveloka

Traveloka adalah situs online pemesanan tiket pesawat dan booking hotel dengan misi menjadikan perjalanan lebih mudah dan menarik. Pada konsep awalnya, Traveloka berfungsi sebagai mesin pencari untuk membandingkan harga tiket pesawat dari berbagai situs. Kemudian, pada pertengahan tahun 2013, Traveloka berubah menjadi situs reservasi tiket pesawat. Pertengahan tahun 2014, Traveloka memperluas segmen bisnis dengan layanan pemesanan kamar hotel di Indonesia, Singapura dan Malaysia. Layanan ini sudah resmi diluncurkan tetapi masih dalam tahap awal dan masih dalam proses penyempurnaan. Jumlah hotel yang bekerjasama dengan Traveloka diprediksi akan terus bertambah. Diharapkan nantinya, Traveloka akan memimpin pasar lokal di segmen pemesanan kamar hotel.
Hadirnya layanan booking hotel ini melengkapi kebutuhan untuk mencari tiket pesawat. Layanan pemesanan tiket pesawat dan booking hotel Traveloka memungkinkan konsumen untuk memesan tiket pesawat dan kamar hotel di tempat yang sama. Mereka tinggal mengklik kata “Hotel” di sudut kiri atas situs Traveloka untuk memesan kamar hotel yang sesuai dengan kebutuhan anda .

Bagaimana Cara Menghubungi Traveloka ?  Anda bisa menghubungi Traveloka selama 24 jam nonstop melalui berbagai jalur komunikasi resmi travelokadi: cs@traveloka.com untuk diresponi secara cepat atau melalui telepon ke +62 21 1500 308.
 


Ingin berkomunikasi dengan tim Traveloka ?
Traveloka dapat dihubungi melalui jalur komunikasi resmi berikut:

Email Resmi

Untuk semua pertanyaan, keluhan, saran, serta info dari kami, kirimkan langsung email ke cs@traveloka.com

Live Chat

Layanan non-stop 24 jam setiap hari

No. Telepon Resmi

Indonesia: 021-1500-308
atau 1500-308
Singapore: +65-3157-1471
Malaysia: +60-15-4840-9469
Layanan non-stop 24 jam setiap hari

Social Media


facebook.com/Traveloka

plus.google.com/+Traveloka

twitter.com/Traveloka

instagram.com/traveloka

Alamat Traveloka


Operation and Customer
Grand Slipi Tower Lt. 39
Jl. S. Parman Kav 22-24
Jakarta Barat 11480
Indonesia

Development HQ
Wisma 77 Tower 2, 21st floor
Jl. S. Parman Kav. 77
Jakarta 11410
Indonesia

Kantor Singapura
The Co, 75 High Street
Singapura


Bagaimana Cara Bayar Hotel / Tiket Pesawat yang Saya Pesan Melalui Traveloka

Setelah melalukan proses pemesanan dan mengisi data lengkap di traveloga , travellers akan mendapatkan E-tiket maupun kode voucher hotel setelah melakukan proses pembayaran.Nah sekarang bagaimana cara bayar pemesana hotel atau tiket pesawat yang anda pesan melalui traveloka ?
Terdapat pilihan metode pembayaran seperti Transfer, melalui ATM, Kartu Kredit, CIMB Clicks, Mandiri ClickPay, Mandiri e-Cash, BCA Klikpay, dan lain-lain. Untuk metode pembayaran 'Transfer', pastikan Anda hanya melakukan transfer ke rekening beratas namakan "PT Trinusa Travelindo" dan bukan rekening atas nama pribadi yang merujuk pada penipuan.

Berikut adalah Cara Pembayaran Pemesanan Tiket Pesawat ataupun kamar Hotel Via Traveloka :

1 .Transfer & ATM

Metode pembayaran ini aktif dari jam 02:00 - 20:00 WIB tiap harinya. Untuk melakukan transfer, pilih pembayaran dengan Transfer, lalu pastikan Anda dapat melakukan transfer ke salah satu rekening kami dibawah ini (info rekening akan ditampilkan di halaman pembayaran).

Jangan lupa untuk mentransfer keseluruhan jumlah harga (hingga tiga angka terakhir). Ini diperlukan untuk menjaga keamanan transaksi, dengan mengidentifikasi transfer yang telah anda lakukan. 




ATM

Traveloka.com melayani pembayaran tiket Anda melalui mesin ATM berlogo ATM Bersama, Prima dan Alto. Layanan ini tersedia 24 jam non-stop. Untuk transfer melalui internet/SMS Banking atau Teller bank, pilihlah metode pembayaran Transfer (jika tersedia).


2.Kartu Kredit

Traveloka menerima pembayaran Kartu Kredit berlogo Visa dan MasterCard

Traveloka.com menerima pembayaran via Kartu Kredit berlogo Visa atau Mastercard. Transaksi kartu kredit di Traveloka.com dijamin aman dengan teknologi Secure Socket Layer dari RapidSSL (Verisign Group) yang menjamin keamanan transaksi Kartu Kredit Anda. Anda akan mendapatkan konfirmasi instan setelah pembayaran, dan e-ticket akan dikirimkan ke email Anda dalam waktu 30 menit - 1 jam setelah pembayaran dilakukan. 




3.Metode lainnya

Traveloka juga menerima pembayaran via CIMB Clicks, Mandiri Clikpay, Mandiri e-Cash, BCA klikpay dll

Traveloka.com juga menghadirkan pemesanan tiket mudah dan aman via Internet Banking CIMB Clicks dan Mandiri Clickpay. Anda dapat langsung mengisi form dari masing-masing Internet Banking dengan menyiapkan token PIN Anda. Transaksi dilakukan dengan masing-masing bank secara realtime dan aman, dengan teknologi Secure Socket Layer dari RapidSSL. 




Bagaimana Cara Dapat E-Tiket atau Voucher Hotel Traveloka

Setelah travellers melakukan pemesanan online tiket pesawat maupun pemesann kamar hotel pasti proses terakhir adalah pembayaran . Jika semua pembayaran anda sukses diterima maka anda akan mendapatkan E-tiket dan Voucher Hotel Traveloka . Nah Bagaimana Cara dapat E-tiket atau Voucher Hotel Traveloka ??
Ketika melakukan proses pengisian data pasti anda akan dimintai alamat email . Isi data anda dengan lengkap dan benar , dan pastikan sesuai dengan  identitas anda yang asli . Setelah pembayaran Anda sukses diterima, e-tiket maupun bukti konfirmasi pesan kamar hotel (voucher hotel) akan dikirimkan terlampir langsung ke email Anda. Invoice bukti pembayaran juga terdapat di email yang sama. Nah mudah sekali bukan .


Seiring dengan zaman yang serba digital, sebagian besar maskapai sudah memberlakukan sistem online booking. Menyesuaikan hal ini, tiket model lama pun mulai dialihkan menjadi etiket atau e-ticket (electronic ticket). Di bandara, penumpang yang membawa tiket model lama sudah semakin sedikit dibanding pengguna etiket pesawat .Perbedaan paling mendasar antara tiket model lama dan tiket pesawat elektronik adalah letak data penerbangan dan data penumpang. Di sistem etiket pesawat, seluruh data booking penumpang terletak di database komputer maskapai dan tidak hanya di lembaran tiket. Etiket yang dicetak di atas kertas hanyalah sebagai referensi dari data sebenarnya yang ada di database maskapai.

 

Layanan pemesanan tiket pesawat dan booking hotel Traveloka memungkinkan konsumen untuk memesan tiket pesawat dan kamar hotel di tempat yang sama. Anda  tinggal mengklik kata “Hotel” di sudut kiri atas situs Traveloka untuk memesan kamar hotel yang sesuai dengan kebutuhan anda. 

Bagaimana Cara Memesan / Booking Tiket Pesawat Dan Hotel Melalui Traveloka

Buat traeveller yang akan melakukan perjalanan liburan , maka ada baiknya kalau anda melakukan persiapan jauh jauh hari ,apalagi buat travellers yang akan liburan di hari libur panjang , karena pada saat musim liburan volume wisatawan pasti akan meningkat .Jadi harus anda pastikan sebelum mengunjungi daerah wisata tujuan anda , anda harus sudah benar benar ready dalam masalah akomodasi nya , salah satunya adalah penginapan dan transportasi . Nah bagi yang sudah mempercayakan taraveloka sebagai pilihan anda untuk memesan sebuah tiket pesawat dan kamar hotel caranya sangat mudah sekali . Nah Bagaimana Cara memesan / booking tiket pesawat dan hotel melalui traveloka , simak infonya berikut ini ;


Traveloka tidak melayani transaksi via telepon maupun transaksi melalui kantor cabang. jadi traveloka hanya melayani transaksi secara online .

Cara memesan tiket pesawat via Traveloka :

1 .Cari Penerbangan

Mulai pencarian Anda di halaman muka Traveloka.com dan masukkan data-data penerbangannya




2 .Pilih dan pesan penerbangan

Di halaman hasil pencarian, Anda bisa langsung memilih penerbangan yang diinginkan. Tekan tombol pesan untuk memesan penerbangan itu



3.Isi data kontak dan penumpang

Setelah memilih penerbangan, kini Anda harus mengisi data pemesan yang dapat dihubungi serta data dari penumpang yang berangkat

 


4.Lakukan pembayaran

Pilih dan klik metode pembayaran yang sesuai dengan kebutuhan Anda



5. E-tiket dikirimkan

Setelah pembayaran sukses diterima, kami akan mengirimkan SMS konfirmasi secara instan. E-tiket resmi Traveloka.com akan kami kirimkan ke alamat email dalam waktu maks. 60 menit


Cara pemesanan kamar Hotel Via Traveloka :

1.Cari Hotel

Mulai pencarian Anda di halaman muka hotel Traveloka.com dengan memasukkan destinasi dan data menginap.



2.Pilih hotel

Di halaman hasil pencarian, Anda bisa langsung memilih hotel yang Anda kehendaki. Klik tombol Lihat kamar sekarang untuk melihat info detail.



3.Pesan Hotel

Setelah menemukan hotel yang sesuai, Anda dapat memilih jenis kamar yang tersedia dan menentukan jumlah kamar yang ingin dipesan.



4.Isi data pemesan dan tamu hotel

Isi data pemesan yang dapat dihubungi dan data tamu yang akan menginap. Setelahnya, review kembali data Anda di halaman review. Setelah memastikan data sudah benar, lanjutkan ke halaman pembayaran.



5.Lakukan Pembayaran

Pilih metode pembayaran yang sesuai dengan kebutuhan Anda. Lakukan pembayaran sebelum batas waktu habis.




6.Voucher hotel dikirimkan

 Setelah pembayaran sukses diterima, Anda akan menerima SMS dan email berisi ringkasan voucher hotel secara instan, maksimum dalam 60 menit.




Apakah Traveloka Melayani Booking Tiket Pesawat Dan Kamar Hotel



Halo travellers dimanapun anda berada .. mungkin sebagian dari anda sudah ada yang merencakan next holiday ke sebuah tempat yang pastinya rekomended banget . Nah kalo sudah ngomongin liburan ga akan bisa lepas dari yang namanya akomodasi . Di era modern ini teknologi semkain canggih , banyak sekali situs online yang bergerak di bidang travel yang melayani kebutuhan akomodasi traveller , muali dari transportasi  dan penginapan  . Nah salah satu situs online yang sudah terkenal dan banyak dipilih oleh kalangan travellers untuk membantu liburan mereka adalah Traveloka .Biasanya ada situs online yang hanya melayani pemesanan tiket pesawat saja , dan ada juga situs yang hanya melayani pemesanan kamar hotel .

 Nah sekarang pertanyaannya , apakah traveloka melayani booking tiket pesawat dan kamr hotel ? Traveloka merupakan situs pencarian dan pembelian tiket pesawat terbesar dan hotel di Indonesia. Traveloka menampilkan hasil pencarian terlengkap agar Anda dapat membandingkan harga tiket dari semua maskapai dan juga kamar hotel mulai dari harga termurah. Setelah memilih hasil pencarian, Anda dapat membeli langsung di Traveloka.
Nah mudah sekali bukan buat anda liburan kemana saja sangat mudah untuk booking tiket pesawat maupun hotel .


Minggu, 17 Mei 2015

7 Hotel Murah di Batam Dibawah Rp.500.000

7 Hotel Murah di Batam Dibawah Rp.500.000

Selamat pagi siang sore malam travelers berada, apakah sedang berencana liburan atau berkunjung ke batam ? jangan lupa untuk mengunjungi tempat tempat yang wajib di kunjungi jika ingin ke batam. Tempat apa sajakah itu? ini nih : pantai marina, jembatan barelang, pantai nongsa, pantai melur, ocarina park , kampung vietnam, bukit senyum, batam city square, pantai melayu dan pantai tanjung bemban. Ternyata banyak juga tempat yang oke di bantam, so jadi kalau ada urusan bisnis atau keluarga ajak juga ke tempat tempat tersebut,

oia lalu dimana sih hotel hotel atau tempat menginap yang murah tapi good untuk di singgahi di batam. berikut kami akan sajikan 7 hotel murah di batam rekomendasi tim kami.



hotel murah di batam
Batam City Hotel*3

Komp.Penuin Centre Blok OB No 1-7 Batam,Indonesia

hotel murah di batam

    Hotel Murah namun Strategis, Lengkap, dan Nyaman di Batam

    Batam City Hotel secara strategis terletak di dekat jalan Nagoya yang terkenal, dengan akses mudah ke pusat belanja, restoran, pantai, dan tempat wisata lainnya. Hotel ini menyediakan akomodasi yang nyaman dan lengkap dengan perabotan modern,ber- AC, dan kamar mandi pribadi dengan air panas dan dingin.- tim pegipegi , jakarta

Harga kisaran 200-300 an Cek harga Terbaru

ingin tau lebih detil tentang hotel ini Klik disini


Zia Boutique Hotel Batam*3

Jl. Laksamana Bintan Komplek Inti Batam Blok G 3-6 Sei Panas

hotel murah di batam

    Sebuah Boutique Hotel yang Nyaman, Lengkap, dan Terjangkau di BatamTerletak di Batam, Zia Boutique Hotel Batam menyediakan pelayanan yang ramah dan fasilitas modern. Kami menjamin masa menginap yang menyenangkan bagi para tamu dengan layanan kami yang personal dan berbagai macam fasilitas modern yang tersedia di hotel kami.

    .. — pegipegi, jakarta

Harga kisaran 300-400 an Cek harga Terbaru

ingin tau lebih detil tentang hotel ini Klik disini


Batam Centre Hotel *3

Komp.Raffles Blok E No.6-9 , Batam

Hotel murah di bandung

    Menginap di hotel Batam Center memuaskan. Harga yang kompetitif dan pelayanan yang cukup bagus. Kamarnya cukup luas, bersih dan ada mini bar. Kamar mandi juga cukup luas. Di hotel ini ada kolam renang yang cukup luas. Sarapannya lumayan variatif dan enak. Pelayanan juga ramah. Hanya satu kekurangan hotel ini, jauh dari mana-mana. Jadi jika ingin ke nagoya untuk belanja cukup jauh.  — kinoychi, jakarta

 Baca Ulasan

Harga kisaran 300 an Cek harga Terbaru

ingin tau lebih detil tentang hotel ini Klik disini


The Hills Batam*3

Jl. Teuku Umar 1, Batam

Hotel murah di batam

    Hotel ini terletak di jantung Kota Batam yaitu Nagoya, yang berdekatan dengan pusat perekonomian, pusat industrial eatate, pelabuhan international dan bandara international. juga sebagai salah satu gerbang penting untuk masuk ke Negara Singapura. Pelayan hotel ini sangat baik, sikap seluruh karyawan yang sedia membantu kapanpun anda membutuhkan, kualitas produk yang disajikan serta kemudahan selama kunjungan ke batam. hotel ini sangat bersih, dalam artian bebas dari hal2 berbau prostitusi, mempunyai fasilitas untuk kebutuhan meeting, serta terletak dengan pusat perbelanjaan terbesar di Batam yaitu Nagoya Hill Mall.   .. — Ngakan

Harga kisaran 300-400 an Cek harga Terbaru

ingin tau lebih detil tentang hotel ini Klik disini


Amaris Hotel Nagoya Hill*2

Jl.Teuku Umar, Nagoya, Batam

Hotel murah di batam

    Sebuah Hotel Modern yang Terjangkau Persembahan Amaris Group di Batam

    Terletak di Superblok Nagoya Hill Mall, 30 menit dari Bandara Internasional Hang Nadim Batam, Amaris Hotel Nagoya Hill berada dalam jangkauan dari perkantoran, bank, dan rumah sakit. Dibangun untuk memenuhi kebutuhan para profesional modern, setiap Hotel Amaris menawarkan alternatif menginap yang nyaman namun terjangkau, lengkap dengan layanan yang profesional dan fasilitas hotel yang modern.

    .   .. — pegipegi, Jakarta

Harga kisaran 400-500 an Cek harga Terbaru

ingin tau lebih detil tentang hotel ini Klik disini


Ace Hotel Batam

Komplek Ruko Seraya, Mas Centre Blok C No.12-16, Batam

Hotel murah di batam

    Sebuah Hotel yang Nyaman, Lengkap, dan Terjangkau di Batam

    Terletak di tengah kota Batam, Ace Hotel Batam menyediakan pelayanan yang ramah dan fasilitas modern. Kami menjamin masa menginap yang menyenangkan bagi para tamu dengan layanan kami yang personal dan berbagai macam fasilitas modern yang tersedia di hotel kami.

    .. — pegipegi, Jakarta

Harga kisaran 400-500 an Cek harga Terbaru

ingin tau lebih detil tentang hotel ini Klik disini


Triniti Hotel Batam*2

Jl.Raja Ali Haji ,Komplek Boulevard Nagoya Blok CC No.08-18 ,Batam

Hotel murah di batam

    Hotel terjangkau dan bersih di batam. Hari ini kami dalam kunjungan bisnis. Dan kami tinggal di lantai 4. Over all hotel tempatnya tenang dan kamarnya luas. Bersih dan terawat.
    Lokasi dekat dengan temoat shooping nagoya hill dan banyak restaurant disekitar hotel.   — daniel, Jakarta

Harga kisaran 400-500 an Cek harga Terbaru

ingin tau lebih detil tentang hotel ini Klik disini

Demikian lah rekomendasi saya (penulis ) untuk hotel hotel yang apik dan ga boros di kantong tapi tetep asyikkk dan ga mengecewakan, jika membutuhkan bantuan Info kupon diskon hotel atau informasi seputar hotel silahkan email saya di nginepmana@gmail.com



 Hotel di Batam lainnya lebih murah disini

Sabtu, 16 Mei 2015

7 Hotel Murah di Makassar yang Recomended 100% banget

 7 Hotel Murah di Makassar yang Recomended 100% banget

Kamu ingin berpergian ke Makassar dalam waktu dekat? untuk urusan bisnis, keluarga, wisata plesiran, sip.. kami akan mmberikan informasi seputar hotel hotel di makassar yang rekomended di singgahi. sebelumnya kami akan infokan tempat tempat di makasar yang oke untuk di kunjungi: deakt Pantai Losari, Benteng rotterdam, Trans Studio Makassar, Taman Nasional Bantimurung, Taman Laut Taka Bonerate, malino, Tanjung Bira, Danau Tempe, Jalan Somba Opu.




hotel di makassar


Nah sekarang hotel yang rekomended nya:


favehotel Daeng Tompo*3

Jl.Daeng Tompo No.28, Ujung Pandang, Makassar

hotel murah di makassar

    Hotel yang Ekonomis dan Strategis oleh Grup Archipelago International di Makassar

    favehotel Daeng Tompo Makasar yang berada di dekat Pantai Losari memiliki hotel bujet yang trendi. Hotel ini memiliki kamar yang menyenangkan dan baru, serta memiliki lingkungan yang ramah dan harga terjangkau ditambah juga dengan standarisasi kebersihan dan keamanan yang terjamin. Semua ini dimiliki oleh hotel yang berlokasi di pusat kota Makassar.

ingin tau lebih detil hotel ini klik disini

kisaran harga 300-400 ribuan , Cek harga Terbaru disini
Grand Populer Hotel *2

Jl. Sulawesi No. 30, Makassar

hotel murah di makassar

Kisaran harga 200-300 ribuan, Cek harga Terbaru disini

    Terletak strategis di pusat kota Makassar, dirancang untuk tur wisata dan bisnis.

    Grand Populer Hotel terletak strategis di Pusat Kota Makassar. Untuk pilihan jalan-jalan dan atraksi lokal, Anda tidak perlu pergi jauh-jauh karena hotel ini terletak dekat dengan Terminal Makassar, Museum Fort Rottedam, Museum Negeri La Galigo. Tempat yang sempurna untuk menikmati penginapan Anda selama di Makassar

    

ingin tau lebih detil hotel ini klik disini



Hotel murah di


Losari Beach Inn*2

Jl. Monginsidi No.25 Solo, Slamet Riyadi, Surakarta

Hotel murah di makassar

Kisaran harga 200-300 ribuan Cek harga Terbaru disini

    Tempat Berkumpul Yang Sempurna Untuk Segala Macam Aktivitas

    Terletak di Pantai Losari, terkenal dengan matahari terbenam yang indah, Losari Inn merupakan tujuan yang sempurna bagi wisatawan yang ingin hotel terjangkau di daerah Makassar. Bandara berjarak hanya 25-menit berkendara jauhnya. Tersedia akomodasi untuk grup hingga 500 orang. Kami dapat membantu pertemuan kecil untuk 50 orang atau resepsi sederhana untuk 250 orang.

ingin tau lebih detil hotel ini klik disini


Asia Hotel Makassar*3

Jl Pengayoman No 5, Panakkukang, Makassar, Indonesia

hotel murah di makassar

Kisaran harga 300-400 ribuan Cek harga Terbaru disini

    Sebuah Hotel yang Nyaman, Lengkap, dan Terjangkau di Makassar

    Terletak secara strategis di tengah kota, Asia Hotel Makassar menyediakan pelayanan yang ramah dan fasilitas modern. Kami menjamin masa menginap yang menyenangkan bagi para tamu dengan layanan kami yang personal dan berbagai macam fasilitas modern yang tersedia di hotel kami.

    

ingin tau lebih detil hotel ini klik disini
Amaris Hotel Panakkukang*2

Jl. Bougenville No. 3

Hotel murah di makassar

Kisaran harga 300-400 ribu Cek harga Terbaru disini

    Hotel Modern dan Stylish di Panakkukang, Makassar

    Amaris Hotel Panakkukang terletak di daerah pusat perbisnisnan yang strategis. Pilihan akomodasi yang sempurna untuk liburan dan bisnis Anda di Makassar. Memiliki desain kontemporer, akomodasi ini menawarkan kamar yang bersih dan nyaman. Setiap kamar dilengkapi dengan fasilitas standar tinggi untuk menjamin kesenangan dan kenyamanan Anda.

Ingin tau lebih detil hotel ini Klik disini


Grand Celino Hotel*3

Jl. Lanto Dg Pasewong No.27

hotel murah di makassar

6 Hotel Murah di Bekasi Paling Laris 100%

Selamat pagi , kali ini kami akan memberikan 6 hotel murah di bekasi yang rekomended untuk di singgahi sebagai hotel untuk keperluan bisnis , keluarga, transit dan keperluan lainya di Bekasi.  di bekasi terdapat tempat seperti Bekasi Cyber Park, Bekasi Trade Centre,  Grand Mall Bekasi,  Guardian Mall Metropolitan, Mega Bekasi Plaza Bekasi Jaya Plaza Jambu Dua Plaza Pratama, bekasi sebagai alternatif kota singgah yang dekat dengan jakarta di bekasi banyak industri dan perkantoran yang menyokong bisnis jakarta. bagi anda yang ingin stay di bekasi berikut rekomendasi kami:




hotel di bekasi
Tune Hotel Bekasi *2

Jl.Chairil Anwar 27-36, Bekasi Timur

hotel murah di bekasi

    Hotel yang Strategis dan Terjangkau oleh Grup Tune Hotel di Bekasi

    Tune Hotel Bekasi terletak di jantung kota Bekasi, hanya 60 menit dari Bandara Soekarno Hatta. Semua Tune Hotel memiliki lokasi yang strategis dan menyediakan kamar-kamar dengan tata ruangan yang apik serta memiliki fasilitas berkualitas tinggi: tempat tidur buntang 5, shower air panas, dan keamanan & pelayanan 24 jam untuk berbagai macam kebutuhan wisatawan – semua dalam harga yang terjangkau.

    

Harga kisaran 400-500 an Cek harga Terbaru

ingin tau lebih detil tentang hotel ini Klik disini
Hotel Pesona Permai

Jl.Cut Meutia No.9 , Bekasi Timur

Hotel murah di bekasi

    Pilihan yang Tepat untuk Menginap & Bersantai di Bekasi

    Terletak di dekat pusat bisnis kota Bekasi, Hotel Pesona Permai adalah sebuah penginapan yang sederhana, modern, dan terjangkau di Bekasi. Hotel kami menyediakan layanan Cafe Pesona Permai yang menyediakan berbagai masakan Indonesia selama 24 jam. Untuk kesempurnaan istirahat anda, kami menyediakan kamar-kamar modern yang dilengkapi dengan AC, air panas/dingin, dan TV.

Harga kisaran 300-400 an Cek harga Terbaru

ingin tau lebih detil tentang hotel ini Klik disini


Amaris Hotel Bekasi Barat*2

Jl.Jendral Achmad Yani No.99, Bekasi Barat

Hotel murah di bekasi

    Sebuah Hotel Modern yang Terjangkau Persembahan Amaris Group di Bekasi

    Terletak di Jl. Ahmad Yani yang ramai, Amaris Hotel yang memiliki 121 kamar ini adalah tempat menginap yang sempurna untuk menjelajahi Bekasi, kota satelit yang terus berkembang. Hotel ini terletak dekat dengan daerah Metropolitan Mall. Di Hotel Amaris, para tamu kami menikmati kenyamanan kamar yang bersih, ‘pintar’, unik, penuh gaya dan memiliki LCD TV modern – tanpa harus membayar lebih.



Harga kisaran 400 – 500  Cek harga Terbaru

ingin tau lebih detil tentang hotel ini Klik disini


Grand Cikarang Hotel*3

Jl.Jababeka Raya Industri, Cikarang-Bekasi

Hotel murah di bekasi

    Hotel yang mempesona menjadi tempat yang nyaman untuk berbisnis maupun rekreasi.

    Hotel yang dirancang demi kenyamanan tamu, dilengkapi dengan ruangan Bebas Rokok, AC, Meja, televisi, pijat, Kolam (anak), Spa & Pusat Kesehatan, dan Kolam renang outdoor, Taman.. Menawarkan layanan kamar 24 Jam, coffee shop, Layanan laundry/dry cleaning, Ruang rapat.



Harga kisaran 600 – 700 an Cek harga Terbaru

ingin tau lebih detil tentang hotel ini Klik disini


Hotel Boutique Pesona Cikarang*3

Jl.Industri Komersial No.1 ,Cikarang

Hotelmurah di bekasi

    Sebuah Hotel Dengan Desain Minimalis Modern Yang Mencerminkan Arti Kenyamanan Sejati

    Hotel Boutique Pesona Cikarang adalah sebuah hotel dengan desain minimalis modern yang mencerminkan arti kenyamanan sejati. Hotel ini terletak strategis dekat dengan pintu masuk tol ke Cikarang/Area Lemah abang. Hanya 10 menit mencapai Jababeka, EJIP, dan industri perumahan LIPPO, Juga hanya 10 menit ke Waterboom Theme Park dan pusat rekreasi keluarga



Harga kisaran 400 – 500 an Cek harga Terbaru

ingin tau lebih detil tentang hotel ini Klik disini

Hotel murah di


Whiz Prime Cifest Cikarang*3

Jl Cibarusah Raya Cikarang Bekasi

hotel murah di bekasi

    Hotel Mewah Dengan Akomodasi Yang Menakjubkan di Cikarang

    Whiz Prime Cifest, terletak di jantung kota Cikarang dikelilingi oleh pusat bisnis dan hiburan.  Lokasi strategis hotel ini memastikan bahwa para tamu dapat dengan cepat dan mudah mencapai tempat-tempat menarik. Ini adalah tempat yang sangat baik untuk semua tamu yang menginginkan akomodasi yang sempurna selama tinggal di Cikarang.

Harga kisaran 400-500 an Cek harga Terbaru

ingin tau lebih detil tentang hotel ini Klik disini



6 hotel tersebut adalah hotel yang rekomended untuk disinggahi di bekasi.

Jumat, 15 Mei 2015

7 Hotel Murah di Puncak 99% Dingin Seger Nikmat

7 Hotel Murah di Puncak

Disini informasi hotel murah di puncak bogor akan kita bahas, bagi anda pengunjung website kami docentrust.com yang ingin melepas penat rutinitas di jakarta dan berencana ke puncak bersama keluarga tentunya ingin tahu dimana sih hotel hotel murah di puncak yang punya view bagus, worth dan pas di kantong . Puncak merupakan salah satu wisata yang terletak di kabupaten bogor, tidak sedikit masyarakat jakarta yang pergi ke puncak untuk bertamasya pada weekend khususnya awal bulan. puncak memiliki daya tarik tersendiri bagi wisatawan, khusus nya jakarta. Tidak jarang pada hari sabtu atau minggu kawasan puncak ini macet bahkan polisis lalulintas membuka jalan nya dengan sistim buka tutup.
7 hotel murah di puncak

Di kasawasan puncak bogor ini banyak terdapat tempat wisata seperti Telaga warna, taman wisata riung gunung, curug cilember, wana wisata citamiang, wana wisata curug panjang, wana wisata panca wati, taman wisata matahari, curug kembar, wana wisata alam cisarua, wisata argo gunung mas, pusat pendidikan alam konservasi alam bedogol, taman safari, taman rekreasi Lido / danau lido, wisata agro kapol , wisata desa kampung bambu, taman bunga melrimba, warso farm, kampung budaya sindang barang, arca domas, pemandian air panas gunung salak endah,
Nah sekarang hotel nya mana aja nih yang murah di puncak:

The Rizen Hotel *3

Jl.Raya Puncak km 83 Cibereum,Bogor
Hotel murah di puncak
Penginapan Yang Cocok Untuk Bisnis Dan Bersantai
Lahir dari impian untuk membuat properti hotel yang akan melengkapi dan mendukung identitas sejarah puncak Bogor. Keunikannya sebagai Hotel bintang tiga Indonesia yang memiliki karakter kuat dari arsitektur minimalis ini akan memimpin dan membimbing para pengunjung untuk merasakan keistimewaan puncak Bogor. Kunci kemewahannya ada pada kealamaian dan tradisionalnya.
ingin tau lebih detil hotel ini klik disini
kisaran harga 400-500 ribuan , Cek harga Terbaru disini

Jimmers Mountain Resort *3

Jl. Raya Puncak Km 77 Desa Kopo Leuwimalang, Cisarua, Puncak
Hotel murah di puncak
Kisaran harga 400 ribuan, Cek harga Terbaru disini
ulasan: hotel ini bagus pemandangan bagus , overal puas – Mario /Laki-laki/ 25 tahun / pasangan
ingin tau lebih detil hotel ini klik disini
Hotel murah di

The Jayakarta Cisarua Inns & Villas *3

Jl. Raya Puncak KM-84, Cisarua Bogor
Hotel murah di puncak
Kisaran harga 500ribuan Cek harga Terbaru disini
Ulasan : saya dan teman-teman saya cukup senang menginap dihotel ini. karena kami mendapatkan pelayanan yang baik. udara disini sangat sejuk dan pemandangannya sangat indah. cocok sekali untuk kumpul bersama teman disaat liburan. – firman / Pria / 35 – 39 tahun / Perjalanan bersama Anak
ingin tau lebih detil hotel ini klik disini

Parama Hotel *4

Jl. Raya Puncak Km 22, Cisarua Puncak, Cisarua, Puncak,
Hotel murah di puncak
Kisaran harga 300-400 ribuan Cek harga Terbaru disini
Ulasan: kami memiliki liburan di Parama. Ruangan itu bersih & luas dengan tempat tidur besar . kolam renang cukup besar, sayangnya air slide sedang dalam pemeliharaan. kita bisa tinggal di sana lagi untuk liburan berikutnya di Puncak .-David/Pria/Perjalanan bersama Anak
ingin tau lebih detil hotel ini klik disini

Grand Cempaka Resort & Convention *3

Jl. Raya Puncak KM 17, Cisarua, Puncak,
Hotel murah di puncak
Kisaran harga 300-700 ribu Cek harga Terbaru disini
Ulasan : Satisfied and enjoy…- -Jamie/Pria/Perjalanan bersama Anak
Ingin tau lebih detil hotel ini Klik disini

Tangko Inn Resort *3

Jl. Kemang Km.4, Puncak Kampung Kemang,

Kisaran harga 400-600 ribu Cek harga Terbaru disini
Ulasan: Memadai. Aku datang hanya untuk birdwatching di Cibodas dan Gunung Gede. Resor ini adalah 30 menit. berjalan ke gerbang # 3 Resepsionis berbicara bahasa Inggris yang sangat baik dan sangat membantu dalam mengatur transportasi mobil ke Jakarta. Staf lain sangat ramah, tapi agak lambat dalam mengambil pesanan untuk makanan / minuman. Hotel makanan sangat rata-rata.-Simon-solo travelers
Ingin tau lebih detil hotel ini Klik disini

Gumilang Hotel *3

Jln raya puncak km 75 Cipayung, Cisarua, Puncak,
Kisaran harga 250-300 ribu Cek harga Terbaru disini
Ulasan: good hotel and very nice…-Syazwan Z. / traveler bisnis

Berlian Resort *2

Jl. Sindanglaya Cimacan Km 41, Ds. Sindang Jaya, Cipanas, Puncak
Hotel murah di puncak
Kisaran harga: 190-800 ribuanCek harga Terbaru disini

Kamis, 14 Mei 2015

7 Hotel Murah di Anyer bikin Seger 99%

7 Hotel Murah di Anyer





Hai traveloka lovers apakah kalian ingin pergi ke anyer dalam minggu ini? bingung nginep dimana? kami akan sajikan rekomendasi hotel hotel murah di anyer tapi sebelumnya tau gak sih di anyer itu ada beberapa tempat wisata loh, gak cuma 1 atau 2 ajah.. di anyer tu ada : Pantai pasir putih anyer, pantai pasir putih carita, pantai karang bolong, mercusuar cikoneng anyer, tanjung lesung (ini bagus loh menurut aku) , pantai karang suraga dan anak gunung krakatau. Ternyata ada banyak yah di anyer. ayo travelers lets go.

hotel murah di anyer

sekarang hotel apa aja yang murah di anyer:
The Acacia Hotel Anyer *4



Jl. Raya Karang Bolong Km. 138, Serang Banten

Harga kisaran 400-500 an Cek harga Terbaru

    Ulasan: Sewaktu disini anak saya sangat gembira karena, mereka dapat berenang di kolam renang hotel selama mereka mau atau mereka dapat bermain pasir di dekat pantai. Karyawan disini juga sangat baik dan membantu saya selama disini. Ruangan yang dimiliki sangat besar dan nyaman. erika / Pria / 30 – 34 tahun / Perjalanan bersama Anak



ingin tau lebih detil tentang hotel ini Klik disini


Sun Set View Carita

Jl. Pantai Carita Pendeglang, Anyer,

Hotel murah di anyer

harga kisaran 200-300 Cek harga Terbaru

    Ulasan: Letak hotel dekat dengan pantai dan restoran. Recomended untuk keluarga yg membawa anak dan kerabat yg menyukai suasana pantai.makanan sangat enak dan bervariasi-Aga Ramadhan / Pria / 25 – 29 tahun / Perjalanan Keluarga

ingin tau lebih detil tentang hotel ini Klik disini


Patra Jasa Anyer Beach Resort *3

Jl. Raya Karang Bolong, Desa Bandulu, Anyer

Hotel murah di anyer

Kisaran harga 400-600 ribuan Cek harga Terbaru disini

    Ulasan: lokasi dekat pantai, kamar yang bagus dan nyaman- widia , solo traveler

ingin tau lebih detil tentang hotel ini Klik disini


Hawaii A Club Bali Resort *4

Jl.Raya Labuan km 146, Pondok Waru, Bulakan

Hotel murah di anyer

Kisaran harga 800 ribuan Cek harga Terbaru disini

    Ulasan: seperti di hawai, sangat dekat dengan pantai- ronald/solo travelers

ingin tau lebih detil tentang hotel ini Klik disini
Bukit Arumdalu

Jl. Raya Karang Bolong Km 134

Hotel murah di anyer

Kisaran harga 400 ribuan Cek harga Terbaru disini

    Ulasan: nyaman dan dekat dengan pantai,- josua/solo travelers

ingin tau lebih detil tentang hotel ini Klik disini
Ratu Hotel Bidakara *4

Jl.KH.Abdul Hadi No.66, Serang Banten

Hotel murah di anyer

Kisaran harga 600 ribuan Cek harga Terbaru disini

    Ulasan: salah satu hotel bintang 4 terbaik di serang,- rudi/bussiness travelers

ingin tau lebih detil tentang hotel ini Klik disini
Mutiara Carita Cottages *3

Jl. Raya carita- labuan km 7, Carita, Anyer, Indonesia

Hotel murah di anyer

Kisaran harga 500 ribuan Cek harga Terbaru disini

    Ulasan: lokasi bagus di pantai carita,- anita/bersama keluarga

ingin tau lebih detil tentang hotel ini Klik disini

Rabu, 13 Mei 2015

Ini Kisahnyata aku book Traveloka , PENTING Masuk gan !!!

halo travelers,
aku akan berbagi kisah nyata aku booking hotel di traveloka ini bukan penipu an. asli pengalaman pribadi.
pada ahir tahun lalu, aku tidak sengaja menemukan banner promo traveloka. PROMO SINTERKLAS, ya kita booking hotel hanya membayar 12rb itu tag line nya.
aku langsung ke tkp .
(gambar traveloka web)
aku baca syarat dan ketentuan,
ternyata bookingnya harus melalui apps traveloka khusus android, wah waktu itu ku ga punya hp android alhasil pinjam deh sama tetangga. hahaha

ini syarat nya :

Tentang promo Sinterklas di Traveloka

Sinterklas telah datang dan membawa promo terbesar!
Dengan promo ini, Anda bisa pesan hotel mulai Rp 12.000 saja! Promo berlangsung mulai tanggal 22 – 23 Desember 2014 dengan transaksi pembelian hotel melalui Android app Traveloka versi terbaru.
Promo akan berlangsung dalam 4 sesi setiap harinya dengan sistem “first come first serve” (siapa cepat dia dapat) sesuai dengan jumlah kupon yang tersedia, pastikan Anda menyelesaikan transaksi pembayaran secepatnya.
Promo dibagi menjadi dua yaitu:

Hadiah 1: Booking hotel mulai Rp 12.000

Untuk 500 pemesan pertama per hari
Setiap pemesanan hotel maks. Rp 512.000, Anda hanya perlu membayar Rp 12.000 saja. Setiap pemesanan hotel di atas Rp 512.000 akan mendapatkan potongan sebesar Rp 500.000
Contoh: untuk pemesanan hotel Rp 520 ribu, Anda hanya perlu membayar Rp 20 ribu. Namun jika pemesanan di bawah Rp 512 ribu, Anda hanya perlu membayar Rp 12 ribu.
Promo hanya berlaku untuk transaksi melalui aplikasi Android versi terbaru (1.0.3) – Traveloka.
Kode kupon dapat dilihat di bawah.

Masukkan kode promo ini di halaman pembayaran Traveloka

SINTERKLAS
Berlaku untuk Hadiah 1
lalu malam nya akun pinjam hp tetangga. dan bersip untuk hunting.
aku sih uda nentuin tanggal dan dimana hotel yang akan aku booking, biar nanti waktu booking lebih cepat.
setelah proses ini gan hasil buktinya
(gambar) (gambar)
nah dari sini aku ambil kesimpulan traveloka online travel agent yang baik, sering kasih diskon dan surprise
harga nya jujur bgt, jadi harga yang di tampilkan itu lah yg harga kita bayar, sudah include tax dan lain lain.
so buat kamu . klo pesen tiket pesawat or booking hotel skalian, traveloka bisa jadi pilihan untuk dipercaya, maju terus traveloka
dan terimakasih.